Kemenag Ternate Donasi 81 Juta Untuk Palestina

TERPOPULER

BACA JUGA

Ternate,- Rabu (22/11/2023) Keluarga besar Kantor Kementerian Agama Kota Ternate menyerahkan donasi untuk membantu Palestina sebanyak Rp. 81.000.000,-

Donasi tersebut diserahkan Kepala Kantor Kemenag Kota Ternate, H. Amir Tomagola yang didampingi Kasubbag TU beserta para Kepala Seksi pada kegiatan Bacarita Kampong Moderasi Beragama di Pantai Sulamadaha Kota Ternate.

Bantuan tersebut diterima langsung oleh Kepala Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Maluku Utara, H. Amar Manaf.

Bantuan ini merupakan hasil donasi dari keluarga besar Kankemenag Kota Ternate, baik di Kantor, Madrasah, KUA, Para Jamaah Calon Haji Kota Ternate. Mudah-mudahan bermanfaat dan semoga Allah membalasnya. (Humas).

ARTIKEL TERKAIT

INFOGRAFIS

Kemenag Ternate Donasi 81 Juta Untuk Palestina

Ternate,- Rabu (22/11/2023) Keluarga besar Kantor Kementerian Agama Kota Ternate menyerahkan donasi untuk membantu Palestina sebanyak Rp. 81.000.000,-

Donasi tersebut diserahkan Kepala Kantor Kemenag Kota Ternate, H. Amir Tomagola yang didampingi Kasubbag TU beserta para Kepala Seksi pada kegiatan Bacarita Kampong Moderasi Beragama di Pantai Sulamadaha Kota Ternate.

Bantuan tersebut diterima langsung oleh Kepala Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Maluku Utara, H. Amar Manaf.

Bantuan ini merupakan hasil donasi dari keluarga besar Kankemenag Kota Ternate, baik di Kantor, Madrasah, KUA, Para Jamaah Calon Haji Kota Ternate. Mudah-mudahan bermanfaat dan semoga Allah membalasnya. (Humas).

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Terkait

Baca Juga